Limawaktu.id,- Memeriahkan bulan Ramadan 1444 H, Komunitas Rio 90 menggelar kegiatan Ramadan Expo 2023, yang akan berlangsung pada 7 sampai 21 April 2023, di Alun-alun Kota Cimahi.
Selain menampilkan bazzar produk, kuliner, live music dan tasyiah, salah satu kegiatannya adalah menggelar Kajian Islam dengan menghadirkan narasumber Ricky Tedi Jamrud dan Ustadz Ali Moeslim dengan mengupas tema ‘Menebar Cinta di Bulan Penuh Makna’ yang dipandu Host Fajri Fathurohman, di Sinopisi Creativ Space, Jalan Ria No. 9 Kota Cimahi.
Simak Video Lengkapnya.